To Infinitive merupakan kata kerja pertama yang diawali dengan 'to'. Untuk lebih jelasnya, pelajari pembahasan contoh soal dibawah ini:
Nomor 1
It's very difficult .... smoking.
A. to give up
B. give up
C. given up
D. to be given up
E. to be giving up
Pembahasan
Terjemahan soal:
Ini sangat sulit ..... merokok.
Jadi kata yang tepat untuk mengisi titik-titik adalah 'to give up' atau 'untuk berhenti'.
give up = given up = berhenti
to be giving up = untuk menjadi berhenti
to be given up = untuk menyerah
Jawaban: A
Nomor 2
We did not know how ..... him stop drinking.
A. make
B. made
C. to make
D. to be made
E. making
Pembahasan
Terjemahan soal:
Kita tidak tahu bagaimana ... dia berhenti minum
Jadi kata yang tepat untuk mengisi titik-titik adalah 'membuat' atau 'to make'. Jika menggunakan 'make' kalimat menjadi 'make him' dengan terjemahan 'membuatnya'.
To be made him = untuk membuatnya
Making him = membuatnya.
Jawaban: C
Nomor 3
Your handwriting is almost imposible ......
A. my reading it
B. to read
C. for reading it
D. be read
E. reading
Pembahasan
Terjemahan soal:
Tulisan tanganmu hampir tidak mungkin ......
Jadi kata yang tepat untuk mengisi titik-titik adalah 'untuk membaca' atau 'to read'.
Jawaban: B
Nomor 4
I usually take a walk early in the morning .... some fresh air.
A. getting
B. get
C. to get
D. I get
E. be getting
Pembahasan
Terjemahan soal:
Saya biasanya jalan-jalan pagi ..... udara segar.
Jadi kata yang tepat untuk mengisi titik-titik adalah 'untuk mendapatkan' atau 'to get'.
Jawaban: C
Nomor 5
Why do you have to stay at home tomorrow?
..... my little brother.
A. takes care of
B. taking care of
C. to take care of
D. for taking care of
E. I will take care of
Pembahasan
Mengapa kamu harus tinggal dirumah besok?
... adikku.
Jadi kata yang tepat untuk mengisi titik-titik adalah 'untuk mengurus' atau 'to take of'.
Jawaban: C
Nomor 6
What did Jony promise you yesterday?
.... together in the library.
A. we study
B. studying
C. studied
D. to study
E. In studying
Pembahasan
Apa janji Jony kemarin?
..... bersama-sama di perpustakaan.
Jadi kata yang tepat untuk mengisi titik-titik adalah 'untuk belajar' atau 'to study'.
Jawaban: D
EmoticonEmoticon